Beda tranducer,sensor dan detektor

Oke, para pembaca. MAu ngeshare ilmu sedikit tentang dunia kerja. Kita sering lupa membedakan yang namanya detektor, sensor dan tranducer. Secara umum, mungkin tampak serupa. Padahal sebenarnya tak sama. Ini perbedaannya,

Detektor: Mendeteksi sesuatu yang tidak bisa ditangkap oleh indera manusia (lidah,hidung,mata,telinga,kulit). Contohnya seperti detektor logam, detektor bom, uang palsu.

Tranduser: mengubah gerak/bentuk mekanik ke informasi listrik. Misalnya seperti pengubahan banyaknya getaran ke informasi digital

Sensor: menggantikan fungsi indera manusia. sensor suhu misalnya.

Yap, mungkin segitu aja penjelasannya. Sampai jumpa dilain waktu :D

Komentar

Posting Komentar

Postingan Populer